Jayaherlambang.com – Cara membuka facebook lupa kata sandi nomor hp tidak aktif merupakan hal yang banyak dicari oleh pengguna facebook. Hal itu dikarenakan banyak sekali penggunanya yang lupa akan password akunnya.
Facebook adalah salah satu media sosial yang paling banyak digunakan oleh masyarakat, khususnya masyarakat Indonesia. Perusahaan ini berdiri pada tahun 2004 dan didirikan oleh Mark Zuckerberg.
Seiring dengan berkembangnya zaman, banyak sekali media sosial baru bermunculan, sehingga persaingan menjadi lebih berat. Tetapi hingga kini fb masih termasuk kedalam medsos terfavorit di Indonesia bahkan di dunia.
Dengan banyaknya pengguna media sosial, tentu pasti ada saja orang yang lupa akan password akunya. Fb tidak luput akan orang-orang yang lupa dengan kata sandinya sendiri, sehingga banyak yang mencari cara membuka facebok lupa kata sandi nomor hp tidak aktif.
3 Cara Membuka Facebook Lupa Kata Sandi nomor tidak aktif
Banyak metode untuk mengingat kembali password, kamu bisa menggunakan alamat email aktif. Sehingga alamat email tersebut akan menerima email dari pihak fb terkait dengan reset kata sandi.
1. Cara Membuka Facebook Lupa Kata Sandi Menggunakan Email
Bagi kamu yang sedang mengalami masalah tersebut, kamu dapat melakukan reset pasword / kata sandi dengan email . Email merupakan hal yang sangat penting ketika ingin membuat akun facebook atau ketika kamu sedang mengalami masalah lupa pasword.
- Pertama, bukalah aplikasi facebook atau apabila belum memilikinya kamu dapat mendownloadnya di google playstore.
- Ketika berada di halaman pertama fb, pilihlah opsi lupa kata sandi.
- Setelah terbuka, masukanlah alamat email aktif dan pilih temukan akun Anda.
- Jika sudah memasukan alamat email, kalian diminta mengisi pertanyaan keamanan yang telah pilih ketika mendaftar.
- Berikutnya kamu pilih lanjutkan, jika jawaban pertanyaan sebelumnya sesuai maka anda hanya diminta untuk memasukan kata sandi baru.
- Langkah terakhir setelah mengisi kata sandi baru adalah kamu akan mendapatkan ucapan selamat telah mengganti password yang baru dan diminta untuk melakukan aktivasi.
2. Cara membuka facebook lupa kata sandi nomor hp tidak aktif dengan Menelpon kontak Terpercaya
Cara Membuka Facebook Lupa Kata Sandi Nomor Hp Tidak Aktif berikutnya adalah dengan menelepon kontak terpercaya pada teman fb kamu. Tetapi hal ini tidak bisa dilakukan jika kamu tidak memasukan kontak terpercaya ketika mendaftar.
Beruntung bagi yang sudah memasukkan kontak terpercaya pada akunnya. Sehingga metode menelepon kontak terpercaya bisa dilakukan dengan mudah.
Tentunya Anda harus ingat betul nomor kontak siapa dari teman atau saudara yang telah Anda masukkan sebelumnya . karena tidak bisa memasukan nomor telepon sesukanya .
3. Cara melihat lupa kata sandi facebook di google
Metode berikutnya di saat facebook lupa kata sandi lupa email adalah dengan cara melalui akun google. Sebenarnya langkah untuk aktivasinya tidak terlalu rumit karena kita akan menggunakan fitur penyimpanan kata sandi di browser chrome . tentunya dengan syarat anda telah menyimpan kata sandi di akun google chrome anda .untuk langkahnya adalah sebagai berikut ini .
- pertama – tama silahkan buka aplikasi facebook pada perangkat laptop . karena dengan perangkat ini sangat mudah di lakukan . melalui ponsel juga bisa di lakukan kok , caranya juga hampir sama
- Selanjutnya anda klik bagian menu titik tiga di bagian pojok kanan atas .
- Lanjutkan untuk menekan menu setelan pada submenu yang di tampilkan
- Kemudian di menu yang di tampilkan tersebut silahkan klik isi otomatis >> kata sandi
- Nah di bagian menu kata sandi ini , nantinya anda akan menemukan kata sandi aplikasi yang tersimpan di akun google anda . termasuk aplikasi facebook yang lupa kata sandi tersebut . anda bisa melihat kata sandinya
- Jika kata sandi sudah anda dapatkan , anda tinggal masuk ke aplikasi facebook dengan menggunakan email serta kata sandi yang telah anda dapatkan
Baca juga : cara menghapus akun facebook dengan mudah
Tips Mengatasi Lupa Kata Sandi
Ada beberapa tips agar kamu tidak perlu mencari cara membuka facebook lupa kata sandi nomor hp tidak aktif , lupa kata sandi facebook dan tidak menerima kode. Hal itu diperlukan agar kamu bisa menggunakannya di ponsel lain.
Salah satu sebab sering terjadinya lupa kata sandi yatu karena tidak pernah keluar atau sign out dari fb. Sehingga ketika ingin melakukan log in di perangkat lain kamu lupa dengan passwordnya.
Tips pertama yang dapat kamu coba yaitu membuat daftar seluruh kata sandi dari setiap sosmed. Hal tersebut dapat ditulis di catatan hp maupun buku.
Tips kedua adalah gunakanlah password yang mudah diingat. Sehingga kamu tidak akan lupa apa password aku medsosmu.
Perlu diingat password merupakan salah satu elemen penting ketika ingin membuat akun sosial media. Maka dari itu buatlah dengan simpel dan mudah diingat sehingga kamu tidak perlu mencari tahu cara membuka facebook lupa kata sandi nomor hp tidak aktif.
Meskipun dengan kata sandi yang simpel , pastikan kata sandi tidak mudah di tebak , karena sekarang ini , banyak orang melakukan pembajakan akun facebook dengan berbagai macam cara . dan umumnya dengan teknik phising .
Kalau Anda sedang berselancar di facebook , jangan suka sembarangan mendaftar atau mengklikl link yang mengarahkan Anda untuk memasukkan username / email dan juga password facebook Anda .
Hal itu jelas akan membuat akun facebook Anda akan berpindah tangan karena akun fb Anda kemungkinan akan dibajak . karena hacker sudah mengetahui email dan password dari akun Anda di saat Anda memasukkan katasandi dan username pada suatu link tertentu tanpa Anda sadari jika sudah terjebak di permainan para hacker .
Artikel terkait Cara membuka facebook lupa kata sandi
- Cara menonaktifkan akun facebook yang di hack orang yang tidak bertanggung jawab
- Cara mengganti nomor telepon di facebook di ponsel maupun di laptop
- Cara menyadap nomor telepon biasa dengan langkah mudah
Kesimpulan
Usai sudah pembahasan kali ini mengenai tutorial lengkap tentang cara membuka facebook lupa kata sandi nomor hp tidak aktif , dan dengan beberapa metode lainnya .
Mungkin demikianlah sobat semua yang bisa saya sampaikan , semoga panduan ini bisa berguna untuk Anda , selalu berhati – hati dalam bersosial media . sekian dan terima kasih .
akun saya di hex sama orang tidak bertangung jawab
aku facebook mudah di hack kalau anda tidak berhati – hati , banyak sekali teknik skiming berupa link di beranda fb yang mengarahkan untuk memasukkan password dan email fb anda . itulah cara pencuri mengambil akun fb anda