Anmum Lacta Untuk Ibu Hamil / Menyusui

Anmum Lacta untuk Ibu hamil – Bagi ibu muda yang memiliki buah hati ,tentunya akan berusaha memberikan yang terbaik untuk bayinya . salah satunya adalah ASI ( Air Susu Ibu ) yang akan selalu diberikan kurang lebih hingga bayi umur 2 tahun .

Namun terkadang ibu mengalami masalah saat menyusui bayinya karena produksi susu dalam dirinya sedikit dan susah untuk keluar , hal ini sering dialami banyak ibu muda yang baru memiliki momongan .

Anmum Lacta untuk Ibu hamil
Anmum Lacta untuk Ibu hamil

Sehingga mereka berupaya melakukan berbagai macam cara agar produksi susunya lancar dan banyak dengan mengkonsumsi makanan yang di harapkan memperlancar produksi susu . 

Anmum hadir dengan tujuan memenuhi nutrisi ibu dan anak dengan berbagai macam produk berkualitas mulai dari perencanaan memiliki momongan , dalam masa kehamilan , masa menyusui sampai masa pertumbuhan anak .

Beberapa jenis susu anmum  

Anmum memiliki beberapa jenis produk yang bisa disesuaikan dengan kondisi si ibu / wanita yang merencanakan memiliki buah hati  , diantaranya adalah sebagai berikut :

  • Produk susu anmum emesis : minuman untuk ibu hamil yang berguna untuk meredakan rasa mual 
  • Produk susu anmum materna : produk susu untuk membantu merencanakan kehamilan 
  • Produk susu anmum lacta : merupakan minuman susu khusus untuk ibu menyusui 
  • Produk susu anmum essential : merupakan susu bubuk untuk anak umur 1- 3 tahun 
  • Produk susu anmum essential : merupakan susu bubuk untuk anak umur 3- 5 tahun

Susu anmum untuk ibu hamil 1 bulan

Produk susu anmum yang disediakan untuk ibu hamil 1 bulan adalah susu anmum materna . dalam masa kehamilan satu bulan dan termasuk dalam trimester 1 ( 0-3 bulan ) . umumnya ibu yang sedang hamil di trimester pertama ini akan merasa :

  • Merasa mual 
  • Mudah lelah 
  • Payudara  Mengeras 

Aturan pakai produk susu anmum materna adalah minum 2 gelas susu setiap hari hingga tiga bulan . selain itu makan buah – buahan dan juga sayur – sayuran akan meningkatkan daya tahan tubuh ibu hamil .

Berhati – hati dalam setiap gerakan , karena di masa ini masih rentan terjadinya keguguran . jangan bekerja terlalu berlebihan , istirahat yang cukup . untuk menghindari hal yang tidak diinginkan . susu anmum materna ini bisa anda konsumsi sampai sampai 9 bulan . 

Susu materna ini mengandung nuelipidTM , GA & DHA , folat yang tinggi , serat pangan , kalzium dan zat besi yang  mana kandungan susu tersebut sangat dibutuhkan untuk ibu yang sedang hamil dan juga untuk bayi yang masih dalam kandungan .

Anmum Lacta untuk Ibu hamil

Sebenarnya anmum lacta ini di khususkan untuk ibu yang sedang menyusui bukan produk susu dalam masa kehamilan . karena susu anmum yang cocok kehamilan sudah ada sendiri yaitu produk susu anmum materna yang sudah saya jelaskan di atas .

Produk susu anmum lacta memberikan nutrisi tambahan kepada para ibu yang sedang menyusui agar memiliki produksi ASI yang berkualitas untuk bayi mereka . semakin kualitas asi yang diberikan kepada bayinya . maka proses kembang tumbuh bayi atau anak akan semakin bagus mulai dari fisik dan otaknya .

Susu anmum lacta mengandung zat dan gizi yang baik , diantaranya adalah :

  • NeulipidTM 
  • GA dan DHA merupakan salah satu nutrisi yang sangat penting untuk ibu menyusui
  • Vitamin B , berfungsi untuk mendukung energi dalam proses produksi ASI yang berkualitas 
  • Serat pangan , membantu memelihara fungsi terhadap ibu menyusui 
  • Kalzium dan zat  besi , zat ini berguna sekali untuk menunjang masa menyusui 

Untuk harga susu anmum ibu hamil , ibu menyusui dan juga susu untuk anak usia 0 hingga 5 tahun anda bisa cek di marketplace / toko online yang ada di indonesia , seperti tokopedia , lazada , shopee , blibli , dan juga di indomaret / alfamart terdekat .  

Pemberian susu untuk menunjang kesehatan dan kebutuhan nutrisi bayi adalah sesuatu yang penting yang harus dilakukan oleh setiap keluarga . dan produk anmum adalah solusi terbaiknya

Jadi selain menggunakan produk anmum yang sudah terbukti kualitasnya , ada baiknya seorang ibu juga mengkonsumsi makanan yang bergizi tinggi , buah – buahan , sayur – sayuran dan zat lainnya yang akan memberikan daya tahan tubuh dan proses pertumbuhan anak menjadi baik dan sesuai yang anda harapkan .  

Untuk anda yang ingin mengetahui seputar bayi dan anak , anda bisa kunjungi situs ibu-hamil.id

Tinggalkan komentar