Aplikasi Drama Cina yang Harus Ada di Smartphone Anda

Tidak hanya drama Korea yang disukai, kini aplikasi drama Cina juga dicari-cari banyak warganet Indonesia. Dahulu memang Indonesia sudah menyukai drama asal negeri Tirai Bambu. Akan tetapi, tergeser popularitasnya pada drakor.

Kini, popularitas drama Cina mulai melonjak naik berkat beberapa drama menarik yang ratingnya besar dan disiarkan secara global. Drama dari negeri Tirai Bambu juga sekarang tidak kalah bagusnya dan banyak aplikasi streaming menayangkannya.

Berikut akan kami rekomendasikan beberapa aplikasi untuk menonton drama Cina yang sangat cocok untuk Anda instal agar bisa menonton melalui smartphone. Aplikasi yang kami rekomendasikan cukup bagus menemani waktu luang Anda untuk menonton.

9 Aplikasi Drama Cina Terbaik dan Terupdate 2022

Hari libur dan banyak waktu santai memang lebih baik menghabiskan waktu dengan menonton dari aplikasi yang menyediakan drama Cina terbaik. Saat ini memang Cina sedang mencoba memperkenalkan drama-drama buatannya secara global.

Karena hal itulah beberapa rumah produksi dari drama Cina bekerja sama dengan aplikasi streaming untuk menayangkan drama mereka. Anda bisa memilih satu di antara banyak aplikasi.

Boleh menontonnya secara gratis, akan tetapi harus sabar, karena episode gratis akan tayang lebih lama dibandingkan yang premium. Tapi kami sarankan jika mengunduh aplikasi streaming drama Cina, lebih baik daftar premium juga.

Dengan begitu bisa menikmati setiap episode secara eksklusif tanpa harus menunggu. Di Indonesia sendiri, terdapat beberapa aplikasi untuk streaming drama Cina dengan kualitas gambar terbaik. Kami akan merekomendasikan 9 aplikasinya seperti berikut.

1. WeTV

Aplikasi Drama Cina

Untuk aplikasi yang pertama, kami ada WeTV. Tentu Anda sudah cukup mengenal aplikasi streaming satu ini. Awal dirilis, WeTV memang hanya menampilkan drama Cina dan juga Korea. Tapi sekarang drama seluruh Asia ada semua dalam satu aplikasi ini.

Jika Anda mencari drama Cina yang up to date, silakan saja untuk mengunduh WeTV. Jika Anda berlangganan secara premium, drama akan update tepat waktu sesuai jadwal tanpa harus menunggu. Biaya langganan per bulan juga cukup murah.

>> Download Aplikasi <<

2. IQIYI

Aplikasi Drama Cina

Aplikasi yang satu ini memang berasal dari Cina, sama halnya seperti WeTV. Dalam apk satu ini ada banyak sekali drama Cina terkini yang pasti jalan ceritanya sangat bagus. Tersedia subtitle bahasa Indonesia dengan kualitas gambar sangat jernih dan pasti akan menghibur.

Aplikasi ini bisa anda dapatkan di playstore maupun di appstore secara gratis . namun untuk bisa menonton film yang di tampilkan , tentunya anda harus melakukan langganan bulanan seperti aplikasi nonton film lainnya .

>> Download Aplikasi <<

3. Netflix

Aplikasi Drama Cina

Siapa yang tidak tahu aplikasi Netflix? Aplikasi streaming ini memang sangat mendunia. Terkenal menampilkan series dan film Hollywood, ternyata juga menghadirkan drama Cina cukup sering.

Anda harus berlangganan dahulu di Netflix jika ingin menontonnya dan bisa dibatalkan kapan saja langganan tersebut. Genre yang ditampilkan Netflix juga beragam. Dijamin Anda tidak akan bosan.

Jika anda belum mengunduhnya , link unduhan sudah saya siapkan untuk anda tentunya . link unduhan aplikasi netflix ini langsung dari aplikasi playstore . langsung download saja aplikasinya disini .

>> Download Aplikasi <<

4. Aplikasi nonton drama cina : Iflix

Aplikasi Drama Cina

Aplikasi ini berbeda dengan sebelumnya karena aplikasi streamingnya adalah buatan Malaysia. Saat ini, Iflix termasuk salah satu aplikasi terbesar di Asia. Keuntungan jika menginstalnya akan mendapat streaming gratis selama 30 hari bagi pengguna pertama.

Aplikasi iflix sudah di unduh sebanyak 50 juta kali oleh pengguna di seluruh dunia , data via google playstore . tentunya aplikasi ini termasuk aplikasi yang populer .

Memiliki tambahan model baru yaitu dengan tampilan mode gelap . sehingga memberikan pengalaman yang cantik bagi pengguna yang menggunakan aplikasi ini untuk menonton drama di ponsel mereka .

>> Download Aplikasi <<

5. VIU

nonton drama

Selain menayangkan drama Korea, VIU juga merupajan aplikasi drama Cina yang cukup bagus. Anda bisa menonton dengan subtitle apa saja. Jika sudah tersedia, akan ada audio bahasa Indonesia yang memudahkan Anda menonton tanpa harus melihat subtitle.

Aplikasi viu telah di unduh sebanyak 100 juta kali , menjadikan aplikasi ini merupakan aplikasi yang sangat populer untuk di gunakan menonton drama korea .

Tentunya aplikasi berbayur sama dengan lainnya . umumnya di paket internet di indonesia , juga menyediakan kuota internet khusus aplikasi viu , namun umumnya juga di gunakan bonus saat pengguna membeli suatu kuota internet .

>> Download Aplikasi <<

6. Genflix

download aplikasi genflix

Untuk aplikasi selanjutnya ada yang Namanya Genflix. Sedikit mirip namanya dengan dua aplikasi sebelumnya. Bagi penikmat apk ini, dihadirkan dua versi yaitu nonton gratis dan premium. Jika Anda mendaftarkan premium, akan dapat episode drama secara eksklusif.

Aplikasi nonton drama korea atau cina yang satu ini memang begitu familiar di unduh oleh penyuka drama cina maupun drama korea . telah di unduh sebanyak 1 juta kali unduhan . maka sudah tidak di ragukan lagi layanan tayangan video drama diaplikasi ini .

>> Download Aplikasi <<

7. Aplikasi drama cina Hooq

aplikasi nonton drama cina

Indonesia juga memiliki aplikasi drama Cina untuk streaming melalui hp android. Namanya adalah Hooq. Anda bisa menonton beragam genre drama Cina di sini. Untuk berlangganan ke premium, cukup membayar Rp49.000 dan bisa dibatalkan kapan saja.

Anda bisa melakukan cancel jika sudah tidak digunakan. Selain drama Cina, tersedia juga film dan drama local yang tersedia untuk menghibur para pengguna Hooq. Anda bisa mengunduhnya di Play Store secara gratis.

>> Download Aplikasi <<

8. Maxstream

download apk nonton film

Untuk aplikasi yang berikutnya ada Maxstream. Mungkin Anda masih belum tahu aplikasi ini karena terhitung baru. Anda harus tahu bahwa aplikasi streaming satu ini bisa menikmati drama Cina dengan layanan VOD.

Anda bisa mengakses juga konten film dan drama dari negara lain yang pastinya menampilkan gambar berkualitas sehingga menonton akan jauh lebih seru. Maka dari itu, lekas download saja kemudian jangan ragu untuk berlangganan.

>> Download Aplikasi <<

9. CATCHPLAY

link unduhan aplikasi nonton film

Lalu aplikasi terakhir yang akan kami sarankan ada Catchplay. Di sini Anda bisa menikmati drama dari Cina khususnya di bagian Taiwan. Seperti yang Anda tahu, drama dan film Taiwan memang sangat bagus, dan di sini tersedia dengan subtitle bahasa Indonesia.

Kualitas gambarnya juga sangat bagus dan memuaskan. Mana yang Anda minati untuk diunduh? Jika memang ingin terus update seputar drama Cina, lebih baik berlangganan premium saja. Aplikasi drama Cina premium pasti menghadirkan fitur lebih lengkap.

>> Download Aplikasi <<

Akhir kata

Mungkin itu saja yang bisa saya sampaikan pembahasan kali ini di situs jayaherlambang.com , semoga bisa berguna untuk anda yang membutuhkan informasinya .

Sekian dan banyak terimakasih atas kunjungan anda .

Tinggalkan komentar