Cara Paket Internet Telkomsel Beserta Daftar Harganya

Spread the love
Cara Paket Internet Telkomsel

Cara paket internet telkomsel – Bagi para pengguna kartu telkomsel harusnya sudah tahu bagaimana cara paket internet telkomsel harian , mingguan , mingguan dan paket internet murah yang telah di tawarkan oleh provider telkomsel baik itu simpati ,As , kartu hallo maupun simpati loop .

Namun bagi anda yang masih belum tahu caranya bagaimanan mendapatkan paket internet telkomsel bisa baca postingan ini sampai akhir . Karena disini sudah saya tuliskan beberapa paket internet telkomsel yang bisa anda jadikan rujukan sebelum anda memutuskan mengambil paket internet mana yang akan anda beli .

Memang paket internet telkomsel tergolong mahal di bandingkan dengan paket internet yang di tawarkan oleh provider lainnya yang ada di indonesia .

Namun meskipun mahal tetapi sesuai dengan performa kecepatannya yang kuat ,kencang dan stabil dan bisa menjangkau seluruh daerah indonesia . Tak heran jika telkomsel ini bisa di bilang provider nomor 1 tanah air . Karena saking banyaknya pengguna layanan provider yang satu ini .

Oke sobat semua , disini akan berikan cara dan daftar paket internet telkomsel baik untuk kartu simpati ,as , kartu hallo dan kartu loop .

Cara paket internet telkomsel simpati terbaru

Untuk cara paket internet telkomsel kartu simpati , anda bisa menggunakan kode dial UMB dengan menggunakan kode dial *363# kemudian panggil . Di menu selanjutny akan di tampilkan beberapa paket internet yang bisa anda pilih sesuai dengan keinginan anda .

Adapun daftar paket internet telkomsel kartu simpati dari yang harga termurah sampai yang tertinggi

PAKET INTERNETMASA AKTIFHARGA



500 MB1 HariRp 10.000
3 GB1 HariRp 14.000
1 GB3 HariRp 17.000
2 GB3 HariRp 23.000
3 GB3 HariRp 28.000
1 GB7 HariRp 28.000
2 GB7 HariRp 35.000
1,5 GB7 HariRp 37.000
7 GB3 HariRp 38 .000
2 GB VIDEOMAX 2 GB30 HariRp 38.000
3 GB OMG 1 GB30 HariRp 40.000
3 GB7 HariRp 40.000
15 GB3 HariRp 49.000
5 GB7 HariRp 49.000
15 GB7 HariRp 61.000
5 GB OMG 2 GB30 HariRp 65.000
4,5 GB Videomax 2 GB Voice Tsel 100 menit30 HariRp 65.000
4,5 GB Videomax 2 GB30 hARIRp 65.000
10 GB Videomax 2 GB Voice tsel 100 Menit30 HariRp 99.000
12 GB OMG 2 GB30 HariRp 105.000
12 GB Videomax 2 GB30 HariRp 105.000
17 GB Videomax 2 GB Voice tsel 300 Menit30 HariRp 125 .000
25 GB Videomax 2 GB30 HariRp 160.000
25 GB OMG 2 GB30 HariRp 164.000
28 GB Videomax 2 GB Voice tsel 600 Menit30 HariRp 165.000
50 GB Videomax 2 GB30 hariRp 205.000
50 GB OMG 2 GB30 HariRp 212.000

Demikianlah daftar paket internet telkomsel untuk simpati terbaru . Silahkan beli sesuai dengan budget anda .

NOTE : Setiap paket bisa berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kebijakan provider telkomsel

Cara paket internet telkomsel kartu AS

Sedangkan untuk cara paket internet telkomsel kartu As , untuk mendapatkannya silahkan dial kode *363# kemudian panggil . Selanjutnya kirimkan . Kartu as merupakan salah satu kartu telkomsel yang juga banyak di gunakan oleh kalangan muda . Karena ada paket-paket menarik yang memanjakan pelanggannya .

Untuk daftar paket internet telkomsel bisa anda lihat di tabel berikut ini :

KUOTA INTERNETMASA AKTIFHARGA



3 GB1 HariRp 13.000
1 GB3 HariRp 16.000
2 GB3 HariRp 22.000
3 GB3 HariRp 27.000
1 GB7 HariRp 27.000
2 GB7 HariRp 34.000
7 GB3 HariRp 37.000
3 GB OMG 1 GB30 HariRp 39.000
3 GB7 HariRp 39.000
15 GB3 HariRp 47.000
5 GB7 HariRp 58.000
Internet lokal 1,5 GB Internet 0,5 GB OMG 2 GB
30 HariRp 58.000
4,5 GB OMG 2 GB30 HariRp 63.000
8 GB OMG 2 GB30 HariRp 89.000
15 GB OMG 2 GB30 HariRp 114.000
30 GB 2 GB30 HariRp 116.000

Itulah daftar harga paket internet telkomsel untuk kartu As . silahkan anda pilih sesuai dengan budget and dan keinginan anda . Yang perlu di ingat bahwa paket internet telkomsel dair katu as ini bisa saja berubah sewaktu-waktu mengikuti kebijakan provider telkomsel tentunya .

Cek paket internet telkomsel murah kartu hallo

Sedangkan untuk menggunakan paket internet telkomsel kartu hallo , caranya juga sama . Dan anda bisa memilih paket internet yang sesuai dengan budget anda .

Berikut daftar paket intgernet telkomsel kartu hallo

PAKETMASA AKTIFHARGA



Internet 4 GB Internet promo 12 GB1 BulanRp 150.000
Internet 2 GB Internet promo 4 GB1 BulanRp 75.000
Internet 4 GB Voice tsel 200 menit sms tsel 200 sms1 BulanRp 150.000
600 MBSesuai periode tagihanRp 35.000
1,5 GBSesuai periode tagihanRp 70.000
8 GBSesuai periode tagihanRp 200.000
10 GB3 HariRp 10.000
1 GB3 HariRp 10.000
20 GB3 HariRp 10.000
2 GB3 HariRp 10.000
600 MBSesuai periode tagihanRp 35.000
10 GB3 HariRp 10.000
1 GB3 HariRp 10.000
20 GB3 HariRp 10.000
2 GB3 HariRp 10.000
Extra kuota turbo 600 MBSesuai periode tagihanRp 35.000
Extra kuota turbo 600 MB1 BulanRp 35.000
4 GB internet promo 12 GB1 BulanRp 150.000
2 GB Internet promo 4 GB1 BulanRp 75.000
4 GB Voice tsel 200 menit sms tsel 200 sms
1 BulanRp 150.000

Itulah daftar jika anda anda ingin cek paket internet telkomsel kartu hallo , syarat dan ketentuan berlaku.

Paket internet akan bisa berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kebijakan provider telkomsel

Baca : Paket Simpati Loop Murah Terbaru | Paket Hemat

Cara paket internet telkomsel kartu loop

Begitu juga dengan kartu loop , jika anda beli paket internet telkomsel silahkan pilih sesuai dengan budget anda tentunya .

Berikut ini daftar paket internet telkomsel kartu loop

PAKETMASA AKTIFHARGA



3 GB1 HariRp 13.000
1 GB3 HariRp 16.000
2 GB3 HariRp 22.000
3 GB3 HariRp 27.000
1 GB7 HariRp 27.000
2 GB7 HariRp 34.000
7 GB3 HariRp 37.000
2 GB Voice tsel 60 menit30 HariRp 39.000
3 GB7 HariRp 39.000
3 GB30 HariRp 41.000
3 GB OMG I GB30 HariRp 45.000
15 GB3 HariRp 47.000
5 GB7 HariRp 48.000
15 GB7 HariRp 58.000
8 GB30 HariRp 76.000
8 GB OMG 2 GB30 HariRp 77.000
15 GB OMG 2 GB30 HariRp 103.000

Itulah beberapa daftar paket internet telkomsel untuk kartu loop anda . Silahkan sesuaikan dengan budget anda tentunya .

Baca artikel terkait lainnya

Kesimpulan

Usai sudah pembahasan tentang bagaimana cara paket internet telkomsel baik simpati ,As, kartu hallo dan kartu loop . Beserta daftar cek paket internet telkomsel sudah sajikan dengan lengkap , berdasarkan sumber yang valid . Sekian dan banyak terimakasih .

Tinggalkan komentar