10 Game Terburuk Di dunia

Spread the love

Selain banyaknya game yang menyenangkan, banyak pula jenis game terburuk di dunia yang ternyata cukup membosankan. Dikatakan sebagai game yang buruk karena beberapa permainan ini memiliki konsep permainan yang buruk. Dari segi alur cerita dirasa kurang memuaskan para pemain, sehingga terkesan monoton.

Selain itu, beberapa dari game terburuk ini juga memiliki grafik gambar yang tidak bagus untuk dilihat. Daftar permainan terburuk ini tentu saja perlu diketahui agar pemain tidak salah pilih atau mengunduh yang ternyata tidak seru. Inilah 6 game terburuk di dunia yang membosankan.

Hindarilah Game Terburuk di Dunia Biar Nggak Bosan

Di bawah ini sudah admin kumpulkan game terburuk di dunia sepanjang masa yang tidak perlu anda download di playstore apalagi anda mainkan di antaranya adalah sebagai berikut ini :

1. Superman 64

 game terburuk di dunia
Game Terburuk di Dunia

Jenis game terburuk di dunia nomor satu yaitu superman 64. Permainan ini memiliki konsep ide yang sulit untuk dimengerti. Selain grafik gambarnya yang terkesan terlalu lawas, superman 64 juga tidak memiliki rintangan yang membuatnya menjadi seru.

Pemain hanya memainkan tokoh superman yang melewati beberapa ring dengan jangka waktu yang ditentukan. Anehnya, tokoh utama game hanya melewati ring begitu saja tanpa adanya rintangan yang menegangkan atau memacu adrenalin.

Baca juga : Game berbayar terbaik di hp android

2. Game Terburuk di DuniaRide To Hell

 game terburuk di dunia
Game Terburuk di Dunia

Permainan selanjutnya yang juga termasuk membosankan yaitu game ride to hell. Permainan terburuk di dunia yang kedua ini juga memiliki alur yang aneh dan membosankan. Bagaimana tidak, tokoh pemain akan mengendarai motor sepanjang jalan dan berkelahi dengan lawan.

Alur bermotor dan perkelahian berjalan terus menerus tanpa tujuan yang jelas. Inilah yang membuat pemain di seluruh dunia tidak menyukainya. Selain itu, grafik visual yang buruk semakin menambah nilai negatif dari permainan ini.

3. Batman Dark Tomorrow

 game terburuk di dunia
Game Terburuk di Dunia

Cukup berbeda dengan yang sebelumnya, game batman ini bahkan memiliki konsep permainan yang dinilai terlalu kasar untuk dimainkan. Tanpa adanya tujuan yang jelas, tokoh batman di dalam permainan hanya akan menghajar musuhnya terus menerus.

Selain itu, grafik yang dimiliki juga cukup mengganggu dan menakutkan untuk dimainkan. Sekalipun menggunakan tokoh terkenal yaitu batman, permainan ini dinilai sebagai game terburuk di dunia karena konsep dan grafik visualnya yang tidak seru.

Baca : Game yang menghasilkan uang tanpa modal

4. Charlie’s angel

 game terburuk di dunia
Game Terburuk di Dunia

Terlalu mudah, mungkin itulah yang dunia katakan pada game charlie’s angel ini. Saat memainkan suatu game, pemain tentunya akan menyukai permainan yang memiliki banyak tantangan untuk memacu adrenalin dan menemukan keseruan.

Namun sayangnya, charlie’s angel ini dinilai terlalu mudah tanpa adanya tantangan ataupun pencapaian apapun. Selain itu, gerakan tokoh game saat berkelahi juga dinilai terlalu kaku sehingga tidak nyaman untuk dilihat dan dimainkan.

5. Game Terburuk di DuniaLeft Alive

 game terburuk di dunia

Bertemakan robot, left alive dinilai sebagai game terburuk karena tidak direkomendasikan untuk dimainkan dalam waktu yang lama. Permainan ini dinilai cukup membosankan dengan tipe perkelahian yang membuat pemain pusing saat memainkannya.

Selain itu, grafik dan latar belakang game yang buruk juga menambah ketidak betahan pemain saat memainkannya. Tentunya, inilah alasan permainan ini menjadi membosankan dan tidak direkomendasikan untuk dicoba.

6. Alien Colonial Marines

 game terburuk di dunia
Game Terburuk di Dunia

Mirip dengan permainan yang sebelumnya, dengan tokoh alien ini dinilai terlalu mudah untuk dimainkan. Meskipun tokoh pemain yang diangkat adalah alien, namun keseruan permainan dalam game ini tidak mencerminkan sosok alien.

Tokoh utama game yang melawan alien bahkan bisa dengan mudah mengalahkan alien tersebut. Hanya dengan dua kali menembak, alien telah kalah dan pemain bisa menang. Inilah yang membuat Alien Colonial Marines tidak diminati.

7. Brick Rigs: Balapan di Atas Jalan

 game terburuk di dunia
Game Terburuk di Dunia

Ini adalah video game balap yang dibuat pada tahun 2003 dan game ini dikembangkan oleh Stellar Stone. Dalam game ini tugas pemain adalah mengendalikan truk semi-trailer. Gim ini telah dijadikan gim dengan peringkat buruk karena banyaknya bug dan kurangnya gameplay yang tepat. Game ini sering dinilai oleh publikasi game sebagai video game terburuk sepanjang masa.

8. E.T.

E.T.
Game Terburuk di Dunia

Game ini merupakan video game petualangan yang dibuat pada tahun 1982. Game ini dibuat oleh Atari, Inc. untuk konsol video game Atari 2600. Tujuan dari game ini adalah untuk memandu karakter Epinem untuk merakit tiga buah telepon epilepsi yang sepenuhnya akan memungkinkan mereka untuk melakukan kontak dengan planet asal mereka. Game ini menggunakan grafis berkualitas rendah dan gameplay yang menipu. Karena itu mendapat ulasan negatif dalam rilis akhir game ini.

Game ini sering dikenal sebagai salah satu video terburuk sepanjang masa. Game ini merupakan salah satu kegagalan terbesar dalam sejarah video game.

9. Game Terburuk di Dunia – Club Drive

Club Drive
Game Terburuk di Dunia

Ini adalah video game balap. Game ini diterbitkan pada tahun 1995 oleh Moomin Corporation. salah satu Game Terburuk di Dunia yang perlu anda tahu

Club drive didirikan pada tahun 2098 di Tutorial Amusement Park. Tempat itu diizinkan untuk mencabut larangan bertahun-tahun yang lalu karena penemuan kendaraan yang tidak bisa dihancurkan setelah mengemudi dianggap ilegal karena alasan keamanan. Setelah game ini dirilis, Club Drive harus mendengar banyak hal negatif.

10. Custer’s Revenge

Club Drive
Game Terburuk di Dunia

Ini adalah video game seks dewasa. Game Terburuk di Dunia ini dirancang untuk menjadi Mystique, game ini pertama kali dirilis pada tahun 1982. Permainan ini menjadi terkenal karena tujuannya untuk memperkosa seorang wanita Amerika.

Karakter pemain tituler dalam game ini didasarkan pada komandan Perang Saudara Amerika George Armstrong Custer, komandan George Armstrong Custer terkenal karena kekalahannya dalam Pertempuran Little Bighorn.

Video game ini jatuh pada tahun 1983. Karena itu video game ini dijual ke perusahaan game Players. Game ini juga mendapatkan ulasan negatif yang meluas di seluruh dunia.

Demikian 6 jenis game terburuk di dunia yang dinilai membosankan saat dimainkan. Pilihlah permainan yang disukai agar bisa merasa terhibur dan mendapatkan keseruan bermain.

Tinggalkan komentar